Sabtu, 24 September 2011

Belajar Bersama Warga Pandansari deng Warga Kec. Cilicing Jakut

Pada tanggal 23 s/d 24 September 2011 desa Pandasansai Kec. Sruweng kedatangan tamu komunitas Suara Warga Negara yang berasal Kec Cilincing Jakarta Utara. Rombongan komintas suara warga negara dipimpin dan didampingan oleh sdr Yano berjumlah sembilan orang yang semuanya adalah aktifis perempuan dari Komunitas suara warga negara.

Menurut ketua rombongan maksud kunjungan ke Desa Pandasari Kec. Sruweng adalah dalam rangka bertukar pengalaman yang berkaitan dengan perencanaan partisipatif, perorganisasian masyarakat, serta advokasi untuk pencapaian MDS. Dalam kunjungan tersebut Komunitas Suara Warga negara berdiskusi dan bertukar pengalaman deangan pemerintah desa, pokja serta masyarakat desa panndasari.

Tidak ada komentar :

Posting Komentar